MEDALLION FOR EXELLENCE : SMKN 2 BARRU KEMBALI TOREHKAN PRESTASI DI AJANG LKS NASIONAL 2023
SMKN 2 Barru berkarya. Dalam kebijakan dan program Manajemen Talenta Nasional (MTN), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) menjadi bagian dari melaksanakan tugas pengembangan talenta dalam rangka menyiapkan bibit-bibit talenta yang bersumber dari...